1. Facial Api
Ingin wajah lebih kencang dan bersih dari kulit mati? Kamu bisa mencoba cara yang satu ini. Perawatan wajah dengan facial Api sudah lama dikenal di dataran China. Wajahmu akan ditutup handuk yang direndam oleh alkohol dan obat rahasia khusus untuk wajah, kaki, dan bagian tubuh lainnya. Kamu akan merasakan efek wajah yang sedang "dibakah" selama beberapa waktu.
2. Facial Buccal
Ini adalah ekstrik sekaligus unik. Seorang terapis yang terlatih akan memasukan tangan ke mulut kita, lalu memijat-mijat otot wajah yang terasa tegang. Konon, tekni yang pernah dirasakan Aktris Angelina Jolie, Scarlett Johansson, dan Kate Moss ini bisa membuat wajahmu tampak lebih halus, kulit kencang, dan membantu mengatasi masalah gigi.
3. Facial Emas
Facial yang satu ini mungkin tidak terlalu asing bagi wanita. Pemakaian logam di wajah dipercaya dapat membuat wajah semakin cantik karena bisa menghilangkan selulit dan penuaan dini. Di Florida, teknik ini benar-benar memakai emas murni 24 karat sebagai bahan perawatan kecantikan.
4. Facial Kotoran Burung
Tak selamanya kotoran dapat membuat kotor. Silakan buktikan sendiri jika kamu tidak jijik menggunakan masker wajah dari bahan kotoran burung yang telah dikeringkan di bawah lampu sinar UV lalu dicampur dengan rempah padi serta air. Tertarik?
5. Facial Vampir
Tenang saja, kamu tidak di suruh pergi ke salon yang pekerjanya adalah vampir. Facial vampir disebut lebih kepada cara kerjanya. Wajahmu akan disuntik-suntik sehingga mengeluarkan darah-darah kotor. Setelah darah kotor keluar, wajahmu akan dibersihkan. Dan treng ing eng... Wajahmu akan tampak lebih cantik dan bercahaya.
6. Facial Racun Lebih
Racun lebah dipercaya dapat menghambat penuaan dini. Untuk facial ini, kemu harus merelakan ribuan lebah menyengat bagian wajahmu. Kate Middleton adalah salah satu penggemar facial yang satu ini.
7. Facial Koran New York
Jika kamu membaca koran New York dan terseyum gembira, hal inilah yang disebut dengan Facial Koran New York. Wanita Amerika Serikan terbiasa melakukan hal ini tiap pagi selama 20 menit. Bacaan yang biasa membuat mereka senyam-senyum itu adalah GOSIP. Eh... dasar wanita, dimana-mana suka gosip ya :D
8. Facial Tamparan
Aduh... yang terakhir ini bisa dibilang sebagai "terapi kekerasan". Seorang praktisi kecantikan Thailand percaya bahwa wajah seseorang yang ia tampar dengan teknik khusus bisa terlihat lebih segar, kulit kencang, dan pori-pori mengecil. Mau coba? Tapi harus siap tahan sakit ya...
Berani Coba? Inilah 8 Perawatan Wajah Paling Ekstrim
Rabu, 01 Mei 2013
Thank you for visited me, Have a question ? Contact on : youremail@gmail.com.
Please leave your comment below. Thank you and hope you enjoyed...
Please leave your comment below. Thank you and hope you enjoyed...
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar